Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah

    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah

    JEMBER - Dalam mengantisipasi perkembangan situasi wilayah, Kodim 0824/Jember melaksanakan siaga oncall dengan kekuatan satu pleton ditambah kekuatan personel Staf Makodim 0824/Jember. Pada 27/11/2024.

    Mewakili Dandim 0824/Jember, Dalam perhatiannya Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan saat mengambil apel siaga menyatakan, bahwa siaga Kodim  ini kita laksanakan setiap hari dalam mengantisipasi perkembangan situasi wilayah, yang memerlukan bantuan perkuatan personel.

    Seperti apabila terjadi  bencana alam, apabila ada aksi masa, termasuk saat  pemungutan suara yang sedang berjalan ini, serta kemungkinan kejadian lainnya, khusus memang saat ini kita perkuat dengan personel staf yang melaksanakan siaga I. Jelas Kasim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Penuh Perjuangan, Petugas Distribusikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Kodim 0824/Jember Gelar Dzikir, Doa serta Sholawat Bersama Dulur Kehidupan dilanjutkan Memberikan Santunan Kepada Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Pasilog Kodim 0824/Jember Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi dipimpin Bupati Jember
    Pendistribusian bantuan Pangan Kecamatan Pakusari, Babinsa Poskoramil 0824/28 Pakusari Lakukan Pengawalan
    Polres Jember Gelar KRYD di Wilayah Perairan Dukung Pengamanan WWF di Bali
    Warga Desa Sempolan Terjangkit DBD, Babinsa Koramil 0824/07 Silo  Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging
    Danramil 0824/12 Kaliwates Beri Arahan Pada Apel Gabungan Kecamatan Kaliwates Persiapan Coklit Data Pemilih Pemilukada
    Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates, Pantau Pasar Murah Dukung Pengendalian Inflasi
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Fun Run 5 K Fortuna Grande, Masyarakatkan Olah Raga dan Olah Ragakan Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/22 Balung Pendampingan Pompanisasi Irigasi Lahan Persiapan Tanam
    Personel Kodim 0824/Jember Latihan BDM Taktis Untuk Olah Raga Kebugaran
    Bripka Sugianto Bersama Tiga Pilar Desa Pondokjoyo Aktif Dalam Verifikasi Data Kesejahteraan Sosial dan BLT DBH CHT
    Bersama Dinas Pertanian TPHP Dandim 0824/Jember Ikuti Arahan Secara Virtual Pangdam V/Brw, Program Hanpangan
    Karya Bakti TNI Manunggal Air, Koramil 0824/12 Kaliwates Bersama Warga dan Pihak Terkait Bersihkan Aliran Sungai Bedadung
    Polres Jember Gelar Bakti Sosial,Bakti Kesehatan dan Penanaman Pohon Dalam Rangka Rakorbin SDM Polri Tahun 2023
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Kerja Bakti Bersihkan Pantai Bersama Pelajar

    Ikuti Kami